-->
Your Blog Image

FAKTA B.A.P Part 3


FAKTA B.A.P Part 3

B.A.P @SUKIRA 120907
1.       Youngjae mengatakan dia sangat menyukai konsep lagu Crash yang sangat menyegarkan. “Karena ini style yang belum pernah kami lakukan , kami berpikir itu adalah tantangan, dan kami bekerja keras” sahut Yongguk membenarkan pernyataan Youngjae.
2.       Sebenarnya dulu Zelo selalu menggunakan masker sebagai ciri khasnya tapi karena orang lain menjadi salah paham maka Zelo telah berhenti memakainya.
3.       Ranking of appearance member B.A.P menurut Zelo adalah Jongup di posisi pertama dan Daehyun di posisi terakhir. Kemudian Jongup menjelaskan kalau dia mendapatkan posisi terakhir di acara lain (waktu itu menurut pendapat Youngjae).  Jadi mungkin alasan Zelo milih Jonguppie karena dia nggak mau bikin Jongup sedih lagi *baiknya maknae Zelo, uwaaaa
4.       Daehyun beralasan Zelo memilih dia di posisi terakhir karena sebelum mereka memulai radio show, Daehyun membuat lelucon tentang Zelo ( semacam ngerjain Zelo) jadi Daehyun pikir Zelo tidak benar-benar memilih Daehyun sebagai yang terakhir.
5.       Daehyun punya nickname Busan’s Wonbin. Fans yang memberikan nickname itu, tapi Daehyun merasa mereka melebih-lebihkan nickname tersebut. *aigooo,, daebunny emang ganteng kok.
6.       Himchan sangat tampan, jadi ketika Himchan masih di high school dan college sewaktu ada Valentine’s Day atau hari semacam itu Himchan mendapatkan sangat banyak surat sampai dia nggak sempet membaca semuanya.
7.       Yongguk sangat pintar, dan pernah menduduki peringkat pertama di high school. Ryeowook bertanya apakah ibukota Australia, Yongguk menjawab Canberra dan Himchan menjawab Sidney. “Ohhh, Yongguk benar-benar pernah ranking pertama, biasanya orang akan menjawab Sidney seperti Himchan, tapi dia menjawab Canberra dan itu adalah jawaban yang benar.”
8.       Ryeowook dan Sungmin mengatakan kalau Yongguk terlihat imut dengan rambut pinknya, tapi menurut Yongguk, maknae Zelo tetap yang paling imut.
9.       Menurut Zelo, the least cute di B.A.P adalah Yongguk.
10.     Himchan aslinya dari jurusan music tradisional Korea, dan life-changing event buatnya adalah ketika dia berhenti belajar sehingga dia bisa menjadi penyanyi.
11.    Ketika member B.A.P masih trainee Himchan juga mengajari member lain memainkan alat music tradisonal.  Himchan dan Zelo memainkan Kkwenggwari (mini-gong), Yongguk memainkan Buk (barrel drum), Jongup dan Yongjae memainkan Janggu, sementara Daehyun memainkan Jing (large gong).
12.    Group yang debut di tahun yang sama dengan B.A.P dan mereka nilai cukup dekat dengan mereka adalah MYNAME. Karena mereka pernah berbagi practice room bareng. Tapi  mereka belum ada kesempatan buat lebih dekat sama girl groups.
13.    Youngjae dekat dengan kedua member JJ Project.
14.    Himchan dekat dengan beberapa member CN Blue khususnya Yonghwa.
15.    Di antara semua member B.A.P yang punya personality paling strong adalah Himchan. Himchan punya opini dan semangat yang sangat kuat. A kind of free man, and can’t stop his freedom. Egomaniac, tapi gak parah, kkkk.
16.    Most fit person di B.A.P adalah Jongup, karena dia masih muda jadi gak gampang lelah. Sementara least fit person adalah Daehyun. Daehyun bilang kapanpun mereka latihan dance, dia selalu menjadi satu-satunya yang duduk duduk dan beristirahat. Daehyun mengaku dia itu makannya banyak tapi itu tetap nggak memberinya energi.
17.    Zelo belum pernah menjalin hubungan dengan yeoja, jadi dia masih malu di dekat para yeoja. Menurut Daehyun Zelo tidak akan berani melihat ke depan, hanya melihat ke bawah dan terus berjalan dari sini ke sana, semacam malu. Zelo terlihat sangat cute *kyaaaaa Dae bilang Zelo cute, jiwa shipper kumat, kkk.
18.    Tipe idealnya Himchan adalah good girls, tapi ketika dia bilang seperti itu, fans mengatakan pada Himchan supaya dia tidak bohong. Jadi dia bilang dia bakal senang kalau yeojanya yeppeo atau nggak a tender-hearted girl.
19.    Ada saatnya Zelo merasa jengkel karena hyungdeulnya. Dia tahu dia yang paling muda sehingga dia harus mengerjakan pekerjaan harian yang berat (dirty work). Tugas Zelo setiap hari adalah mengerjakan laundry, tapi hyungdeulnya nggak ngasih dia handuk atau benda lain dengan teratur. Mereka suka naruh handuk dimanapun secara sembarangan, selesai buat mengeringkan dan ditinggal gitu aja disana. Dan Zelo tau siapa-siapa aja yang nggak menaruh handuk di laundry basket. Zelo bakal mengambil handuk tersebut trus menemui orang itu dan berkata “Siapa yang nggak naruh ini di laundry basket?”
20.    Himchan itu udah kayak eomma buat para member B.A.P , dia mendengarkan curhatan para member bahkan dia sampai menangis dengan sendirinya.
21.    Fans bertanya group manakah yang dianggap rival sama B.A.P secara tahun 2012 banyak banget rookie group yang debut. Mereka menjawab semua bersaing jadi semuanya adalah rival.
22.    Member yang punya kebiasaan buruk ketika tidur adalah Zelo. Jika Zelo mengantuk, dia tidak dapat melakukan apapun. Juga ketika dia tidur kemudian bangun,  butuh waktu lama buat Zelo bener-bener awake. Dia juga berbicara ketika tidur (ngelindur) dan Jongup suka buat ini jadi becandaan. Jongup nggak mengerti dengan tepat apa yang Zelo gumamkan, jadi Jongup bakal nanya ke Zelo apa yang dia katakan (pada saat Zelo ngelindur) dan lucunya Zelo ngejawab, kkk. Daehyun bahkan pernah memfoto Zelo di suatu pagi, jadi posisi tidur Zelo itu badan bagian atasnya ada di lantai tapi badan bagian bawahnya di kasur, kkk.

Credit : http://shinjideer.wordpress.com


Popular Post

Breath

BREATH It’s okay if your breath gets short,  No one is blaming you By Jijun Aku menggenggam tangan JongHyun, aku meyakinkannya jika semua ini baik-baik saja.  "JongHyun Oppa, setiap orang pasti melakukan kesalahan dari waktu kewaktu. Tidak apa, kau sudah mengatakan semuanya padaku bukan?" ia masih enggan mendengarkanku.

Review Oxy 10 Obat ampuh atasi jerawat membandel

Hai para wanita dari penjuru belahan bumi Jadi disini Jijun mau berbagi sesuatu soal wajahku yang sempat jerawat meradang. Sebelumnya wajahku baik-baik aja, entah karena air yang kotor saat berdinas atau memang hormonkku sedang melonjak hebat. Jadi inilah jurus cepatku agar wajahku kembali walaupun masih ada bercak diwajah karena ya tangan ini tidak sanggup untuk bergriliya mencongkel jerawat atau apalah ini. Dan juga dimulai dengan mengganti facial wash  dengan produk Gentle Skin Cleanser   dan dibantu oleh obat ajaib satu ini.

Ajushii rasa Oppa

Halooo disini Jijun membawakan Ajushi-ajushi yang membakar jiwa nan raga hihih. Bahkan umur mereka itu sperti hanya angka dengan wajah yang semakin menua tapi semakin panasnya sungguh menyinari hari-hariku. Selain tampan, kebanyakan dari mereka adalah Aktor dan memiliki ABS yang merusak pikiran setiap wanita. Yuk kalian yang mau tau Ajushi rasa Oppa versi Jijun ini, jangan lupa siapin stock oksige yak.  Penyegar ruangan, hirup banyak-banyak yak!  Ji Sung   (born Kwak Tae-geun on February 27, 1977) is a   South Korean   actor. He is best known for his roles in the   television dramas All In   (2003),   Save the Last Dance for Me (2004),   New Heart   (2007),   Protect the Boss (2011),   Secret Love   (2013),   Kill Me, Heal Me (2015),   Defendant   (2017), and the film   My PS Partner   (2012).

Daftar Artis Korea yang Bunuh Diri

Berita duka datang kapan saja tanpa kita tahu dan kita prediksi. Tentu kesedihan menyelimuti tiap kepergian yang memang tak terduga, termasuk sederet Artis/Aktor/Penyanyi dan bidang Seni lainnya. Mari kita simak.  Lee Eun Joo (2005) Lee Eun Joo adalah aktris Korea yang meninggal tahun 2005 silam. Lee Eun Joo bunuh diri dengan cara memotong nadinya sendiri. Keluarga Lee Eun Joo kemudian menyalahkan beberapa pihak karena dianggap membuat putri mereka tertekan dan depresi.

Review Hatomugi Skin Conditioner

Halooo welcome back with Jijun yang kali ini bawa review soal Hatomugi Skin Conditioner, dan pastinya di pembahasan kali ini meliputi tentang Packing & Texture, Ingredients, Review Product dan mari kita simak.  Packing & Texture Nah waktu itu aku beli di  Nihonmart  dan sampainya cepet banget aku seneng sama pelayanannya Packing rapi dan diberi bubble wrap biar aman Dan ini dia yang ditunggu-tunggu  Maap yak silaw hihi Tektur cair, berwarna air beras tidak berbau dan tidak lengket. Mudah menyerap kebagian wajah.  Ingredients Water Butylene Glycol Dipotassium Glycyrrhizate Coix lacryma-jobi Styrene/acrylates copolymer Dipropylene glycol Alcohol Citric Acid Sodium citrate Methylparaben Propylparaben Review Product Hydration ?  Well, emang melembabkan kulit kok. Sehabis cuci muka pakai facial wash aku pakai produk ini sebagai toner layer pertama lho. Dan emang rasanya engga bikin ker...
© 2017 Our Memories. Designed by Eirudo.All rights reserved.